Nama / Perusahaan: PT SamMarie Medisentrum
Kategori Loker : Clerical
Industri: Kesehatan / Farmasi
Lokasi: Jakarta Selatan
Level Pekerjaan: Staff (non-management & non-supervisor)
Syarat Pendidikan: Diploma/D1/D2/D3
Gaji: Negosiasi
Tipe Pekerjaan: Kontrak
Klinik SamMarie Wijaya merupakan klinik khusus untuk Fertilitas, Menoandropause dan kesehatan keluarga dengan pelayanan terpadu. Keunggulan tenaga dokter spesialis yang terpilih dan profesional di bidangnya merupakan salah satu kunci pelayanan kesehatan Klinik SamMarie. Fasilitas peralatan pemeriksa medis modern dan canggih memberikan hasil ketepatan diagnosis yang mengoptimalkan keberhasilan pengobatan. Pertama kali didirikan pada tanggal 25 April 1998 sebagai Klinik Fertilitas dan Menopause SamMarie dengan spesifikasi khusus di bidang kesehatan reproduksi membutuhkan beberapa tenaga kasir yang kompeten dibidangnya.
Tanggung Jawab Pekerjaan: - Menghitung biaya konsultasi dan tindakan pasien
- Memasukan data transaksi ke komputer
- Menerima pembayaran pasien dengan tunai, kartu kredit & debet
- Mencetak kwitansi pembayaran dan memberikan kepada pasien
- Memberikan informasi tarif konsultasi dan tindakan kepada pasien
- Membuat laporan transaksi penjualan harian.
Persyaratan Pengalaman: Pengalaman minimal 1 tahun di bidang kasir
Keahlian: - Mempunyai pengetahuan dalam bidang keuangan / akuntansi
- Menguasai komputer
- Dapat berbahasa inggris aktif
Kualifikasi: - Wanita, usia maksimal 25 tahun
- Pendidikan minimal D3 Akuntansi
- Pengalaman sebagai kasir min. 1 tahun
- Jujur, teliti, ramah, disiplin, dan loyalitas tinggi
- Mempunyai pengetahuan dalam bidang keuangan / akuntansi
- Menguasai komputer
- Dapat berbahasa inggris aktif.
Silahkan Login untuk bisa melamar pekerjaan ini.. Jika anda belum memiliki account, registrasi terlebih dahulu sebagai pencari kerja disini