Nama / Perusahaan: Nusantara Group
Kategori Loker : Sales
Lokasi: Palangka Raya
Level Pekerjaan: Manager / Assistant Manager
Syarat Pendidikan: Diploma/D1/D2/D3
Gaji: Rp. 2.000.000 - Rp. 4.000.000
Tipe Pekerjaan: Kontrak
Industri: Kendaraan Bermotor
Nusantara Group
Kami adalah sebuah Authorized Dealer mobil dan memiliki pelayanan lengkap 3S (Sales, Service dan Part), serta juga melayani jasa Body Repair.
Kami membuka kesempatan kepada Anda semua untuk dapat bergabung dengan kami, dengan kebutuhan posisi dan kriteria sebagai berikut:
SALES MANAGER
Tanggung Jawab Pekerjaan :
- Mencapai target penjualan.
- Mencapai target indeks kepuasan pelanggan.
- Membuat show room bersih dan terawat.
- Mempertahankan keutuhan organisa
Persyaratan Pengalaman :
Pengalaman 1 tahun di bidang Marketing otomotif
Keahlian :
- Marketing
- Negosiasi
- Relasi
Kualifikasi :
- Pria/ Wanita
- Pendidikan min D3
- Usia 28-38 tahun
- Menyartakan fotokopi ijazah terakhir
- Mempunyai pengalaman kerja min 1 tahun di bidang marketing otomotif (R4)
Silahkan Login untuk bisa melamar pekerjaan ini.. Jika anda belum memiliki account, registrasi terlebih dahulu sebagai pencari kerja disini